Selasa, 16 Oktober 2012

SKKD 5 Kelistrikan Kapal (037)

Program Studi Keahlian
KOMPETENSI KEAHLIAN

Kompetensi Kejuruan :

STANDAR KOMPETENSI :
5. "Menerapkan komponen rangkaian elektronik"
KOMPETENSI DASAR :
  1. Mengidentifikasi struktur atom, konduktansi, arus hole dan doping
  2. Melaksanakan percobaan karakteristik diode dengan osiloscope
  3. Melakukan rangkaian diode sebagai pengaman dan sebagai penyearah (catu daya)
  4. Mengidentifikasi jenis-jenis transistor dan sifat-sifatnya
  5. Melakukan perakitan transistor sebagai saklar
  6. Melakukan percobaan sebagai penguat transistor dan penguat operasional (op amp)
  7. Mengidentifikasi komponen khusus pada SCR, UJT, TRIAC, DIAC dan Dimmer Lamp

0 komentar:

Posting Komentar