Jumat, 06 Juli 2012

Teknik Mesin

Bidang Studi Keahlian

PROGRAM STUDI KEAHLIAN

Kompetensi Keahlian :
  1. TEKNIK PEMESINAN (014)
  2. TEKNIK PENGELASAN (015)
  3. TEKNIK FABRIKASI LOGAM (016)
  4. TEKNIK PENGECORAN LOGAM (017)
  5. TEKNIK GAMBAR MESIN (018)
  6. TEKNIK PEMELIHARAAN MEKANIK INDUSTRI (019)

Dasar Kompetensi Kejuruan :

STANDAR KOMPETENSI dan KOMPETENSI DASAR

1.  Memahami dasar kekuatan bahan dan komponen mesin
  • Mendeskripsikan prinsip dasar mekanika
  • Menjelaskan komponen/elemen mesin
2.  Memahami prinsip dasar kelistrikan dan konversi energi
  • Mendeskripsikan prinsip dasar kelistrikan mesin
  • Mendeskripsikan prinsip dasar motor bakar
  • Menjelaskan prinsip dasar turbin
3.  Memahami proses dasar perlakuan logam
  • Menjelaskan pembuatan dan pengolahan logam
  • Menguraikan unsur dan sifat logam
  • Mendeskripsikan proses perlakuan panas logam
  • Mendeskripsikan proses korosi dan pelapisan logam
  • Mendeskripsikan proses pengujian logam
4.  Memahami proses dasar teknik mesin
  • Menjelaskan proses dasar pemesinan
  • Menjelaskan proses dasar pengelasan
  • Menjelaskan proses dasar fabrikasi logam
  • Menjelaskan proses dasar pengecoran logam
  • Menjelaskan proses dasar pneumatik dan hidrolik
  • Menjelaskan proses dasar otomasi
5.  Menerapkan keselamatan, kesehatan kerja, dan lingkungan hidup (K3LH)
  • Mendeskripsikan keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
  • Melaksanakan prosedur K3


0 komentar:

Posting Komentar