Program Studi Keahlian
KOMPETENSI KEAHLIAN
Kompetensi Kejuruan :
STANDAR KOMPETENSI
- Memahami proses persiapan pemintalan serat buatan
- Melakukan persiapan bahan baku chips
- Melakukan pengujian bahan baku chips
- Melakukan proses pemintalan leleh
- Melakukan proses pemadatan polimer, pelumasan, dan take up
- Melakukan proses pembuatan serat stapel
- Melakukan proses texturizing
- Melakukan proses heat setting
- Melakukan proses drawing dan mengevaluasi hasilnya
- Melakukan persiapan menimbang dan mengeringkan bahan baku pulp
- Melakukan pengujian bahan baku pulp
- Melakukan proses pelarutan dan pemintalan basah
- Melakukan proses koagulasi dan peregangan
- Melakukan proses pengerjaan lanjut (after treatment) setelah pemintalan basah
- Melakukan proses pengujian hasil produksi
- Melaksanakan produksi bersih di industri serat buatan
- Memelihara komponen mesin dan peralatan
- Menggunakan peralatan dan perlengkapan lingkungan kerja
0 komentar:
Posting Komentar